Bahaya Obat Tetes Mata Jika Digunakan Terlalu Sering

Bahaya Obat Tetes Mata - Penggunaan obat tetes mata memang dapat membantu mengurangi iritasi pada mata yang diakibatkan oleh bakteri.  Namun penggunaan obat tetes mata secara berlebih juga dapat membahayakan kesehatan mata.

Obat tetes mata mengandung banyak steroid yang apabila digunakan tidak sesuai anjuran dokter dapat membahayakan mata. Steroid pada obat tetes mata dapat mengakibatkan pengumpulan glaukoma pada mata yang nantinya menjadi katarak.

Steroid pada obat tetes mata memang berfungsi untuk mengurangi peradangan pada mata, namun jika terlalu berlebihan juga sangat berbahaya untuk mata Anda. Penyakit katarak merupakan penyakit yang menjadi penyebab utama terbesar akan kebutaan. Dan kasus kebutaan karena katarak ini di Indonesia sendiri sangat banyak bahkan menempati posisi tertinggi ketiga di dunia menurut The Fred Hollows Foundation.

Bahaya Obat Tetes Mata Jika Digunakan Terlalu Sering

Dalam menggunakan obat tetes mata ada beberapa hal yang harus diperhatikan, merek dan tanggal kadaluarda. Mengapa harus mencatat merek? Karena jika terjadi iritasi pada mata, Anda dapat pergi ke dokter dan memberitahukan obat tetes mata dengan merek tersebut untuk di diagnosis kandungannya. Juga jangan lupa untuk mengecek tanggal kadaluarsanya, jika Anda sampai menggunakan obat tetes mata yang sudah kadaluarsa maka akan berakibat iritasi yang lebih parah pada mata Anda.

BACA JUGA: Cara Menjaga Kesehatan Mata
Nah itulah bahaya obat tetes mata jika digunakan terlalu sering, jika mata Anda iritasi sangat disarankan untuk pergi ke dokter supaya dapat penanganan yang tepat dan efektif. Jika Anda tidak ingin mata Anda sakit maka jagalah kesehatan mata Anda agar tidak terjadi iritasi dan berbagai penyakit lainnya.


EmoticonEmoticon